Selasa, 21 Agustus 2012

DATARAN BULAN


Dataran Bulan terletak di dataran tinggi kecamatan Ampana Tete, daerah ini sangat cocok untuk atraksi trekking sambil menikmati panorama alam yang didominasi oleh hutan tropis serta dapat melakukan pengamatan berbagai jenis satwa liar disekitar hutan dataran Bulan. Selain itu wisatawan yang berkunjung didataran bulan juga dapat melihat kehidupan tradisional masyarakat adat Wana yang merupakan salah satu suku di Kabupaten Tojo Una‐ Una sampai saat ini masih tetap dipertahankan adat istiadat dan budayanya. Wisatawan dapat menyaksikan berbagai kegiatan berupa upacara adat, kesenian tradisional, cara bercocok tanam termasuk berbagai kerajinan tangan (Handy Craft) yang dapat di jadikan Souvenier.

1 komentar: